Pengaruh Audit Fee, Reputasi Kap, Financial Distress, dan Rentabilitas Terhadap Pergantian Auditor Pada Perusahaan Sektor Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021

The Effect Of Audit Fee, Kap Reputation, Financial Distress, and Profitability in Auditor Change in Consumption Goods Sector Companies Listed On The Indonesia Stock Exchange in 2018-2021

Authors

  • Nanda Suryadi Nanda UIN SUSKA RIAU
  • Intan Danishwara Erza UIN Sultan Syarif Kasim Riau

Keywords:

Audit Fee, Financial Distress, Rentabilitas, Pergantian Auditor, KAP Rekapitulasi

Abstract

Penelitian ini berjudul pengaruh audit fee, reputasi kap, financial distress, dan rentabilitas terhadap pergantian auditor pada perusahaan sektor barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2021. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh audit fee, reputasi kap, financial distress, dan rentabilitas terhadap pergantian auditor. Penelitian ini menggunakan regresi logistik dengan menganalisis faktor yang sudah terjadi. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan populasi 52 perusahaan dan sampel 23 perusahaan yaitu perusahaan sektor barang konsumsi BEI. Penelitian ini menghasilkan penemuan yang menarik diantaranya yaitu audit fee, dan financial distress berpengaruh signifikan terhadap pergantian auditor. Sedangkan variabel reputasi kap, dan rentabilitas tidak berpengaruh terhadap pergantian auditor. Dampak dari hasil penelitian ini adalah determinasi dari variable yang digunakan sebesar 37,5%, masih terdapat 62,5% variable lain yang dapat dijadikan penelitian selanjutnya seperti variabel corporate governance, kompeksitas operasi, struktur kepemilikan.

References

Agoes, Sukrisno. 2012. Auditing; Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan oleh Akuntan Publik. Edisi Keempat Buku 1. Jakarta: Salemba Empat

Aprilia, E. 2013. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Auditor Switching”. Accounting Analysis Journal. Vol. 2. No.2. hlm. 199-207.

Arens Alvin A, Elder Randal J, Beasley Mark S, Amir Abadi Jusuf. 2015. Auditing dan Jasa Assurance. Jilid 1. Edisi Keduabelas. Jakarta: Salemba Empat

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program IBM SPSS. Edisi 7. Semarang: Penerbit Universitas Diponegoro

Mulyadi, D. 2016. Aplikasi Proses Kebijakan Publik Berbasis Analisis Bukti Untuk Pelayanan Publik Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta : Salemba Empat.

Peter et al. 2014. Akuntansi Keuangan (Intermediate Financial Reporting) Buku I. Salemba Empat : Jakarta.

Pirmatua Sirait., 2017., Analisis Laporan Keuangan, Ekuilibria, Yogyakarta

Subroto, B. 2014. Pengungkapan Wajib Perusahaan Publik. UB Press, Malang.

Sumarwoto, 2006. Pengaruh Kebijakan Rotasi KAP terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Tesis, Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro, Semarang

Suteja, I. G. N. (2018). ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN METODE ALTMAN Z-SCORE PADA PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk. Moneter - Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 5(1), 12–17. Retrieved

Yustika, Yeni. 2015. Pengaruh Likuiditas, Leverage, Profitabilitas,Operating Capacity Dan Biaya Agensi Manajerial Terhadap Financial Distress (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013). Jom FEKON Vol. 2 No. 2 Oktober 2015.

Downloads

Published

2023-08-24

How to Cite

Nanda, N. S., & Intan Danishwara Erza. (2023). Pengaruh Audit Fee, Reputasi Kap, Financial Distress, dan Rentabilitas Terhadap Pergantian Auditor Pada Perusahaan Sektor Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021: The Effect Of Audit Fee, Kap Reputation, Financial Distress, and Profitability in Auditor Change in Consumption Goods Sector Companies Listed On The Indonesia Stock Exchange in 2018-2021. SENTIMAS: Seminar Nasional Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1), 331-337. Retrieved from https://journal.irpi.or.id/index.php/sentimas/article/view/711

Issue

Section

Sosial, Ekonomi, Manajemen dan Pendidikan