Optimizing Energy Effisiency Through Neatness Installation of Energy-Saving LED Lighting System for Miftahul Jannah Mosque
Optimalisasi Efesiensi Energi Melalui Perapihan Pemasangan Sistem Penerangan LED Hemat Energi Mushola Miftahul Jannah
Keywords:
Efisiensi Energi, Instalasi Listrik, PKM, Lampu LED, Universitas PamulangAbstract
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) yang dilakukan oleh dosen dan mahasiswa Teknik Elektro Universitas Pamulang dengan judul “Optimalisasi Efisiensi Energi Melalui Perapihan Pemasangan Sistem Penerangan LED Hemat Energi Mushola Miftahul Jannah” di Mushola Miftahul Jannah bertujuan untuk mengoptimalkan efesiensi energi dan keamanan instalasi listrik di mushola, serta memberikan edukasi kepaada masyarakat tentang pentingnya instalasi listrik yang baik dan aman. Metode yang di terapkan dalam kegiatan PKM ini adalah perbaikan dan penyesuaian instalasi listrik, serta peningkatan efisiensi energi dengan penerapan lampu LED, peningkatan pengetahuan dan keterampilan masyarakat tentang instalasi listrik, serta menciptakan suasana yang nyaman di mushola. Hasilnya, kegiatan ini menunjukan keberhasilan dalam mencapai tujuan, dengan perbaikan signifikan pada system penerangan dan instalasi listrik di Mushola Miftahul Jannah. Hal ini memberikan dampak positif bagi jamaah dan warga sekitar dalam melakukan kegiatan keagamaan dan kegiatan sosial lainya.
Downloads
References
WARDANY, Kusuma, et al. Sosialisasi Dasar Teknik Instalasi Listrik Rumah Tangga di Kelurahan Kecamatan Trimurjo. Sasambo: Jurnal Abdimas (Journal of Community Service), 2021, 3.2: 41-48.
Tanjung, A., Hamzah, H., & Setiawan, D. (2021). Penerapan Persyaratan Umum Instalasi Listrik dan Standarisasi Kelistrikan di Kelurahan Maharani Kecamatan Rumbai. FLEKSIBEL: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 32-38.
Wardhana, A. S., Dewi, A. K., Soegiarto, T. S., & Khotimah, D. (2021). Edukasi Dan Aplikasi Penghematan Energi Listrik Menggunakan Lampu LED di 3 Desa di Kecamatan Cepu. Jurnal DIANMAS, 10(1).
Tanjung, A., Hamzah, H., & Setiawan, D. (2021). Penerapan Persyaratan Umum Instalasi Listrik dan Standarisasi Kelistrikan di Kelurahan Maharani Kecamatan Rumbai. FLEKSIBEL: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 32-38.
Yusuf, T. I., Tolago, A. I. T. A. I., Dako, R. D., Wiranto, I., Salim, S., Dako, A. Y., & Hidayat, I. (2023). Peningkatan Kesadaran Masyarakat dalam Menggunakan Peralatan Listrik serta Pemasangan Instalasi Listrik yang Aman dan Hemat Energi. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Eldimas, 1(2), 66-70.
Fitriani, S., & Pratama, A. (2020). Studi Kasus Kecelakaan Akibat Korsleting Listrik pada Musholla dan Solusi Pencegahannya. Jurnal Keamanan Listrik, 8(2), 54-63.
Dwiyaniti, M., Aji, A. D., Nadhiroh, N., & Indrayani, S. (2020). UPAYA PENINGKATAN WAWASAN WARGA KP GUHA KULON MELALUI PELATIHAN INSTALASI LISTRIK. Mitra Akademia: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2).
Husnayain, F., Himawan, D. S., Utomo, A. R., Ardita, I. M., & Sudiarto, B. (2023). Analisis Perbandingan Kinerja Lampu LED, CFL, dan Pijar pada Sistem Penerangan Kantor. CYCLOTRON, 6(1).
Nasir, M., Adrianti, A., Syafii, S., & Yunus, S. (2022). Pemeliharaan dan perbaikan instalasi listrik pondok tahfidz darul hijrah wal amanah. Jurnal Andalas: Rekayasa dan Penerapan Teknologi, 2(2), 49-53.
Nurdiana, N., Emidiana, E., Al Amin, M. S., Azis, A., Febrianti, I. K., Perawati, P., & Irwansi, Y. (2024). Edukasi dan Sosialisasi Pemasangan Instalasi Listrik Penerangan Sesuai Standar PUIL di SMK Setianegara Sembawa. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara, 5(2), 1699-1706.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 CONSEN: Indonesian Journal of Community Services and Engagement

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC-BY) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).