Pemilihan Platform Film Streaming Menggunakan Metode SMARTER dan MOORA

Selection of Streaming Film Platforms Using the SMARTER Method and the MOORA

Authors

  • Arini Saputri Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Shofa Shofiah Hilabi Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Fitria Nurapriani Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Baenil Huda Universitas Buana Perjuangan Karawang

DOI:

https://doi.org/10.57152/malcom.v4i2.1325

Keywords:

Film, Platform, MOORA, SMARTER, Streaming

Abstract

Sektor industri perfilman telah menjadi aspek tontonan wajib dalam masyarakat, saat ini film menjadi suatu hiburan yang populer di Indonesia. Kemajuan teknologi dan digitalisasi memfasilitasi akses mudah menonton film, masa transisi dari penggunaan DVD/VCD ke Blu-Ray sebagai media untuk menikmati film yang mendapatkan daya tarik pada masanya. Perkembangan internet dan platform online yang semakin pesat telah mengubah industri dunia perfilman, banyak sekali bermunculan berbagai layanan streaming yang menawarkan kemudahan untuk menonton film kapan saja dan dimana saja. Maraknya kemudahan menonton film streaming dengan tersedianya berbagai platform film masih banyak terdapat perbedaan beberapa aspek baik tampilan maupun layanan yang ditawarkan, sehingga penelitian ini memberikan wawasan dan rekomendasi mengenai opsi streaming yang baik. Dalam penelitian ini menggunakan metode MOORA dan SMARTER Kedua metodologi menghasilkan hasil yang sebanding pada nilai tertinggi yaitu Netflik sebagai platform film streaming paling aman dengan skor 0,421 pada metode SMARTER dan 0,582 pada metode MOORA , dan mengalami selisih perbedaan yang tidak terlalu signifikah terkait peroleh nilai tertinggi kedua, Dimana pada metode SMARTER di peroleh oleh Disney Hotstar dengan nilai 0,377sedangkan pada metode MOORA nilai tertinggi kedua di peroleh oleh Iflix dengan nilai0,297sehingga kedua metode ini sangat ideal untuk digunakan.

References

F. Yulia Fahmi, “Dinamika Perfilman Indonesia Tahun 1940-1966,” AVATARA, e-Journal Pendidik. Sej., vol. 12, no. 3, 2022, [Online]. Available: https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/avatara/article/view/48128/40180

M. I. Djamzuri and A. P. Mulyana, “Fenomena Netflix Platform Premium Video Streaming membangun kesadaran cyber etik dalam perspektif ilmu komunikasi,” JISIP (Jurnal Ilmu Sos. dan Pendidikan), vol. 6, no. 1, pp. 2247–2254, 2022, doi: 10.58258/jisip.v6i1.2804.

W. Vernando, K. Kurniawan, V. Ellysinta, and J. Lim, “Pengaruh Illegal Movie Streaming Terhadap Popularitas Film Bagi Mahasiswa,” J. Teknol. Inf., vol. 6, no. 1, pp. 35–42, 2020, doi: 10.52643/jti.v6i1.859.

T. O. Wibowo, “Fenomena Website Streaming Film di Era Media Baru: Godaan, Perselisihan, dan Kritik,” J. Kaji. Komun., vol. 6, no. 2, p. 191, 2018, doi: 10.24198/jkk.v6i2.15623.

S. Shofia, M. Jhulianawati, F. Nurapriani, and P. D. Atika, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Status Gizi Balita dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW),” J. Inform. Utama, vol. 1, no. 1, pp. 11–14, 2023, doi: 10.55903/jitu.v1i1.71.

D. O. Wibowo and A. Thyo Priandika, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Gedung Pernikahan Pada Wilayah Bandar Lampung Menggunakan Metode Topsis,” J. Inform. dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 2, no. 1, p. page-page. xx~xx, 2021, [Online]. Available: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/informatika

L. Bachtiar, J. Batu, B. No, M. B. Hulu, K. Mentawa, and B. Ketapang, “Sistem Pendukung Keputusan Aplikasi Streaming Film dengan Metode GAP,” J. Ilm. Komputasi, vol. 22, no. 3, pp. 335–340, 2023, doi: 10.32409/jikstik.22.3.3393.

H. Sibyan, “Implementasi Metode SMART pada Sistem Pendukung Keputusan Penerima Beasiswa Sekolah,” J. Penelit. dan Pengabdi. Kpd. Masy. UNSIQ, vol. 7, no. 1, pp. 78–83, 2020, doi: 10.32699/ppkm.v7i1.1055.

Z. H. Ramadhani, N. A. Hasibuan, and D. P. Utomo, “Implementasi Metode MOORA Dengan Pembobotan Rank Order Centroid (ROC) dalam Seleksi Penerimaan Staff Gudang PT. Royal Abadi Sejahtera,” Build. Informatics, Technol. Sci., vol. 4, no. 2, pp. 581–587, 2022, doi: 10.47065/bits.v4i2.2073.

T. Mufizar, A. T. Hidayatuloh, Nanang Suciyono, and A. H. Hanifah, “Penerapan Metode MOORA pada Sistem Penunjang Keputusan Seleksi Karyawan Magang Keluar Negeri (Studi Kasus: PT Hinai Daiki),” Metik J., vol. 5, no. 1, pp. 42–46, 2021, doi: 10.47002/metik.v5i1.214.

Annisah, B. Nadeak, R. Syahputra, and D. P. Utomo, “Penerapan Metode SMARTER Pada Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Merchandise Display Terbaik (Studi Kasus: PT. Pasar Swalayan Maju Bersama),” KOMIK (Konferensi …, vol. 4, no. 1, pp. 150–161, 2020, doi: 10.30865/komik.v4i1.2674.

N. Silalahi, “Bulletin of Information Technology (BIT) Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Dosen Berprestasi Menggunakan Metode SMARTER Pada Universitas Budi Darma,” Bull. Inf. Technol., vol. 1, no. 1, pp. 50–57, 2020.

A. Elia, “Perbandingan Metode SMART, SMARTER dan TOPSIS dalam Pemilihan Lokasi Toko Serba Murah Pulau Kijang: Comparison of SMART, SMARTER AND TOPSIS …,” … Indones. J. …, vol. 1, no. October, pp. 170–176, 2021, [Online]. Available: https://journal.irpi.or.id/index.php/malcom/article/view/140%0Ahttps://journal.irpi.or.id/index.php/malcom/article/download/140/71

B. Anwar, W. Simatupang, M. Muskhir, D. Irfan, and A. H. Nasyuha, “Kombinasi Penerapan Metode WASPAS dan Rank Order Centroid (ROC) dalam Keputusan Pemilihan Teknologi Kamera Ponsel Terbaik,” Build. Informatics, Technol. Sci., vol. 4, no. 3, pp. 1431–1437, 2022, doi: 10.47065/bits.v4i3.2655.

T. Tukino and B. Huda, “Penerapan Algoritma K-Means Untuk Mendukung Keputusan Dalam Pemilihan Tema Tugas Akhir Pada Prodi Sistem Informasi Universitas Buana Perjuangan Karawang.,” Techno Xplore J. Ilmu Komput. dan Teknol. Inf., vol. 4, no. 1, pp. 1–10, 2019, doi: 10.36805/technoxplore.v4i1.542.

D. Safitri, S. S. Hilabi, and F. Nurapriani, “Analisis penggunaan algoritma klasifikasi dalam prediksi kelulusan menggunakan orange data mining 1) 1,2,3),” vol. 8, no. 1, pp. 75–81, 2023.

Masroni, S. P. A. Alkadri, and R. W. S. Insani, “Sistem Pendukung Keputusan Rekomendasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan Menggunakan Metode ROC dan SMART,” J. Fasilkom, vol. 13, no. 3, pp. 496–503, 2023.

I. Rosita, Gunawan, and D. Apriani, “55 Metik Volume. 4 Nomor,” Penerapan Metod. MOORA Pada Sist. Pendukung Keputusan Pemilihan Media Promosi Sekol. (Studi Kasus SMK Airlangga Balikpapan) Isa, vol. 4, p. 2020, 2020.

I. Komang et al., “Analisis Sensitivitas Prioritas Kriteria Pada Metode Analytical Hierarchy Process (Kasus Penentuan Pemberian Kredit),” J. Sains Komput. Inform. (J-SAKTI, vol. 6, no. 1, pp. 1–11, 2022.

I. Ramadhan, R. Adha, E. Firmansyah, and R. J. Musridho, “Penerapan Algoritma TOPSIS, MOORA , dan SMARTER untuk Menentukan Kualittas Getah Karet,” MALCOM Indones. J. Mach. Learn. Comput. Sci., vol. 2, no. 2, pp. 1–9, 2022, doi: 10.57152/malcom.v2i2.352.

Downloads

Published

2024-04-18